Apa itu MVC ?
MVC adalah sebuah pendekatan pembuatan perangkat lunak yang memisahkan aplikasi dari data Model
, presentasi View
dan logika atau proses Controller
.
Dengan menggunakan metode MVC pembuatan perangkat lunak akan menjadi lebih mudah dan cepat, setelah pembuatan perangkat lunak pun menjadi mudah untuk dirawat dan dikembangkan. Untuk memahami metode pengembangan aplikasi menggunakan MVC diperlukan pengetahuan tentang pemrograman berorientasi objek (Object Oriented Programming).
Apa itu Model, View dan Controller ?
• Model
: Mungkin dari kalian sudah tau apa itu Model
. Model
adalah struktur data jika didalam laravel biasanya disebut Eloquent. Model
berisi fungsi-fungsi yang membantu dalam mengelola database seperti memasukkan data, pembaruan data, hapus data dan lainnya.
• View
:View
adalah bagian yang mengatur tampilan antarmuka kepada pengguna. Bisa dikatakan sebagai halaman web.
• Controller
: Controller
adalah bagian yang menghubungkan antara Model
dengan View
. Jika kalian pernah mempelajari if
,then
dan (else
, percayalah ilmu itu sangat amat berguna di Controller
. Biasanya Controller
r berisi logika-logika untuk memproses data yang akan ditampilkan.
Sekian Terimakasih